Membuat web-store di Hostinger

Hi imigran linux!

Di dunia IT yang berkembang secara pesat ini, kita sudah berada pada jaman di mana masyarakat sudah banyak mengenal online shoping. Dan ini menjadi sebuah peluang yang sangat besar untuk kita semua memanfaatkannya, dengan membuat toko online atau web-store.

Dalam proses pembuatan web-store sedikit berbeda dengan membuat blog. Tentu ada teman2 kita yang cukup berhasil membuat webstore bermodalkan blog. Tapi ada juga beberapa kalangan memandang web-store yang berbasis blog kurang kredibel, atau kurang dapat dipercaya. Memang itu hanya pandangan subjektif, tapi hal tersebut bisa menjadi sebuah strategi bisnis dengan membangun web-store dengan server khusus.

Untuk menyewa server khusus umumnya memang membutuhkan modal tidak sedikit. Tapi untuk teman2 yang baru mencoba merintis karir tidak perlu takut. Kita bisa mulai membangun bisnis kita dengan menggunakan jasa server secara gratis di Hostinger. Ketika bisnis telah berkembang dan membutuhkan jasa server yang lebih kuat, ya kita bisa meng-upgrade paket hosting kita.

website hostinger, tempat bikin web GRATISS

Setelah masuk ke web hostinger di atas, klik "order sekarang" untuk memulai pembuatan server. Isi form pendaftaran yang berisi nama, email, dan password. Setelah melakukan aktivasi di email kamu, maka,,, taraaaaaa..... Kamu siap bikin web-store.

bikin server web-store

Untuk proses instalasi web nya kita bahas di posting selanjutnya.
Sankyuu~


Written by

0 comments: